TMMD Ke 113 Kodim 0811 Tuban Terjunkan Tukang Profesional

    TMMD Ke 113 Kodim 0811 Tuban Terjunkan Tukang Profesional

    <!- - wp:paragraph - ->

    TUBAN, - Masyarakat luas kebanyakan masih awam tentang tugas-tugas sebenarnya dari TNI. Kebanyakan dari mereka berpikir, tentara hanya mengurusi perang dan yang dikerjakan adalah latihan dan latihan, serta berkutat seputar senjata.

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:gallery {"ids":[111321, 111322]} - -> <!- - /wp:gallery - -> <!- - wp:paragraph - ->

    Namun kenyataannya banyak keahlian lain yang juga dikuasai oleh seorang prajurit terutama prajurit yang sudah bertugas di Komando Kewilayahan atau satuan teritorial.

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:paragraph - ->

    Hal ini terlihat saat para prajurit yang menjadi anggota Satgas TMMD ke-113 bekerja di sasaran fisik lewat perbaikan rumah tidak layak huni milik warga di Desa Kaligede, Kecamatan Senori Kabupaten Tuban. Seperti yang dilakukan Sertu Santoso, salah satu anggota Satgas TMMD yang sehari hari berdinas di Kodim 0811 Tuban. Senin (30/5/2022).

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:paragraph - ->

    Sertu Santoso kali ini mendapatkan tugas untuk merehab rumah tidak layak huni (RTLH) milik Tarwaji, warga setempat. Sertu Santoso terlihat sangat lihai dan cekatan serta begitu profesional saat memasang batu/membangun tembok di rumah Tarwaji.

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:paragraph - ->

    “Sebagai anggota TNI yang sudah bertugas di komando kewilayahan, kami dituntut harus profesional, artinya kami harus memiliki kemampuan serba bisa karena dihadapkan dengan kondisi wilayah binaan kami. Selain ilmu militer yang sudah kami kuasai selama ini, kemampuan diluar kemiliteranpun harus kita miliki, ” papar Sertu Santoso,

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:paragraph - ->

    Santoso mengaku bersyukur bahwa ilmu pertukangan yang dimilikinya bisa langsung dipraktekkan selama pelaksanaan TMMD.

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:paragraph - ->

    “Semoga bisa bermanfaat bagi masyarakat yang rumahnya sedang kami rehab saat ini, ” imbuhnya. (Pendim 0811).

    <!- - /wp:paragraph - ->

    TUBAN
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Layanan Prima, Tim Kesehatan TMMD...

    Artikel Berikutnya

    Keihklasan Ibu Suwarni Bantu TMMD Ke 113...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Kodim 0811/Tuban Gelar Kompetisi Pertandingan Voly 3 Pilar Dalam Rangka HUT RI Ke-79
    Kedisiplinan Adalah Modal Pokok, Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Bekali In House Training
    HUT ke 79 TNI, Koramil 0809/21 Puncu Gelar Bhakti Sosial Bagikan Bingkisan, Santunan Hingga Sunatan Massal
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Metode Gasing, Cara Cepat Gumil Dari Kodim 0811/Tuban Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Belajar Matematika
    Kasdim 0811 Tuban Hadiri Pelantikan Dan Pengucapan Sumpah Janji Panwascam TH. 2024
    Danramil 0811/07 Soko Tuban Ikuti Upacara Peringatan HUT Guru Nasional Dan PGRI Ke-78
    Launching Gerakan TNI AD Manunggal Air, Dandim 0811 Tuban Dampingi Danrem 082/CPYJ Vicon Bersama KASAD
    Karya Bakti TNI Bersama Masyarakat, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Bantu Warga Renovasi Masjid
    Sinergitas Babinsa Wilayah Koramil 0811/04 Merakurak Bersama 3 Pilar Mengatasi Wabah PMK

    Ikuti Kami