Wujud Kepedulian Sosial, Kodim 0811/Tuban Rayakan HUT Ke-79 TNI Dengan Makan Gratis

    Wujud Kepedulian Sosial, Kodim 0811/Tuban Rayakan HUT Ke-79 TNI Dengan Makan Gratis

    TUBAN, – Dalam rangka memperingati HUT Ke-79 TNI, Kodim 0811/Tuban melaksanakan kegiatan Makan Gratis yang mengusung tema ”TNI Modern Bersama Rakyat, Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju” bertempat di wilayah Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban, Sabtu, (21/09/2024)

    Komandan Kodim 0811/Tuban Letkol Inf Dicky Purwanto, S.Sos., M.I.P, menyampaikan bahwa hari ini adalah momen istimewa, di mana Kodim 0811/Tuban memulai rangkaian peringatan HUT Ke-79 TNI, sekaligus untuk mempererat tali silaturahmi dan kepedulian sosial melalui berbagai kegiatan.

    “Semoga acara ini dapat mempererat persatuan dan memberikan semangat baru dalam pengabdian kita kepada bangsa dan negara”, Terang Dandim Tuban.

    Bapak Eko Sudarmono (54Th) menyampaikan ucapan terimakasih kepada TNI yang memberikan makan Gratis kepada masyarakat sekitar yang membutuhkan, kegiatan ini merupakan aksi sosial dari bapak TNI. “Semoga TNI Semakin sukses dan jaya selalu serta dalam lindungan allah SWT”’ Ucap Bpk. Eko. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Jelang HUT Ke-79 TNI, Anak Prajurit Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Ratusan Baksos Sembako Dan Bakti Kesehatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Untuk Berpegang Teguh Pada Ideologi Pancasila, Danramil 0811/16 Singgahan Berikan Sosialisasi Wasbang Ketahanan Nasional Tahun 2024
    Koorsahli Panglima TNI Buka Sport Climbing Open Championship Indonesian Armed Forces Panglima TNI Cup Tahun 2024
    Irjen TNI Buka Pelatihan BHD dan Screening Jantung Bagi Personel TNI

    Ikuti Kami